Pengendara Tersenyum diSaat Razia Operasi Kemanusian Seligi 2018
Tribratanews.kepri.polri.go.id-Tanjungpinang
Memasuki Operasi Simpatik Kemanusiaan di hari ketiga Jajaran Satuan Lalu Lintas Polres Tanjungpinang menggelar razia di lapangan Pamedan Ahmad Yani, kamis (08/03/2018) siang.
Memasuki Operasi Simpatik Kemanusiaan di hari ketiga Jajaran Satuan Lalu Lintas Polres Tanjungpinang menggelar razia di lapangan Pamedan Ahmad Yani, kamis (08/03/2018) siang.
Dalam razia siang tadi, Satuan Lalu Lintas melakukan upaya simpati dengan memberikan gantungan kunci kepada masyarakat pengguna jalan yang melengkapi surat-surat maupun kelengkapan kendaraan yang mereka gunakan.

Tidak hanya itu saja, bagi pengemudi yang melanggar juga kita lakukan penindakan yang bersifat teguran, tindakan peneguran untuk mengingatkan bahwa hal yang mereka ( Pengemudi ) lakukan merupakan tindakan yang membahayakan bagi diri nya maupun pengguna jalan lainnya, ungkap Krisna.

Tindakan ini kita lakukan karena Ojek berperan penting bagi keselamatan penumpang yang menggunakan jasa ojek, sehingga penumpang akan lebih nyaman dan tenang menuju tempat mereka inginkan tanpa merasa takut dan khawatir, tutupnya.
#Polrestanjungpinang
Komentar
Posting Komentar